Ketua Komisi III DPRD Kepri Serap Aspirasi Masyarakat
Kunker ke Kantor Camat Kemuning, DPMPSTP Inhil Gelar Sosialisasi Perizinan
Bupati Lingga Dampingi Gubernur Kepri Membuka Forum Komunikasi Forkopimda

SIBERONE.COM - Gubernur Kepulauan Riau, H. Ansar Ahmad, didampingi Bupati Lingga M. Nizar, Membuka secara resmi Rapat Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintah Kabupaten/Kota se-Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2023, melalui Video Converence. Bertempat di Gedung Daerah, Dabo Singkep, Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau.
Rakor yang diikuti forkopimda se-Provinsi Kepulauan Riau pada Senin malam (13/3/2023) ini, utamanya membahas terkait evaluasi atas kegiatan yang telah berjalan, serta persiapan menghadapi Bulan Suci Ramadhan dan Idul Fitri Tahun 2023 sekaligus meningkatkan sinergitas Forkopimda.
Kami dari Pemerintah Kabupaten Lingga, mengucapkan terima kasih karena telah menempatkan Kabupaten Lingga di tahun 2023 ini untuk rapat tingkat provinsi tepatnya di Dabo Singkep, ” ujar Bupati Nizar membuka laporannya.
Sementara itu, Gubernur Ansar dalam pengantarnya mengatakan, rapat yang digelar per triwulan ini merupakan ajang komunikasi dan silahturahmi antar forkopimda dalam menentukan kebijakan.
Rakor ini disejalankan dengan rapat forkopimda, untuk kesiap siagaan menjelang hari besar bulan suci Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri tahun 2023.
Dengan kehadiran seluruh peserta rapat di Kabupaten Lingga ini, menunjukkan bahwa pimpinan di tingkat Provinsi sampai ke Kabupaten/Kota memiliki satu tekat, satu cita-cita dan satu semangat untuk membangun negeri, memakmurkan serta mensejahterakan masyarakat kepulauan riau.
Terima kasih kepada bupati lingga dan jajaran, karena telah menyelenggarakan kegiatan ini, ” ucap Gubernur Ansar sebelum membuka secara resmi rakor tersebut.
Iswandi
Berita Lainnya
Bupati Inhil Hadiri Syukuran Puncak Harlah PKB Ke-22
Bupati Inhil HM Wardan Buka Pelatihan Pencegahan dan Penanggulangan Stunting di Tembilahan Hulu
Pasca Libur Idul Fitri, Bupati Sapa Camat Se- Inhil
HUT ke-49, DPD PPNI Inhil Gelar Berbagai Perlombaan
Eddiwan Shasby Berikan Wawasan Kepada Anak Usia Dini Tentang Tugas Pokok dan Fungsi DPKP Inhil
Dinkes Inhil Dampingi Ketua GSH Berikan Pemahaman Terkait Penanggulangan Stunting di Sungai Batang
Bupati Inhil HM Wardan Hadiri Rapat Paripurna ke- 14 Masa Persidangan III 2021
DP2KBP3A Inhil Lakukan Pertemuan dan Edukasi Program Saka Kencana
Masjid Al-Musannif Kecamatan Silau Laut di Resmikan Wagubsu
Ketua DWP Inhil Buka Pembinaan dan Sosialisasi AD/ART Hasil Rapat MUNAS DWP ke- lV
Bupati Inhil HM Wardan Menghadiri Penandatangan Kesepakatan Bersama dengan Yayasan HRC
Setelah Dilantik Jadi Pemimpin Pelalawan, Bupati Zukri Misran Hadirkan Ahli Saat Musrenbang RPJMD