Tingkatkan Kualitas Ibadah di Ramadan, Bupati Inhil Beri Pesan Bermakna
Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Kopda Ferry Sinaga Giat Himbauan Protokol kesehatan Kepada Penumpang Speedboat di Pelabuhan Sungai Guntung

SIBERONE.COM - kopda Ferry TM Sinaga personil Koramil 06/Kateman, jajaran Kodim 0134/Inhil melaksanakan tugas rutin mengajak masyarakat tetap menggunakan masker saat di dalam Speedboat.
Kegiatan Himbauan Protokol kesehatan tersebut dilaksanakan kopda Ferry Sinaga bertempat di Pelabuhan Syahbandar HK, Sungai Guntung, kelurahan Tagaraja, kecamatan Kateman, kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), pada Selasa (4/10/2022) pagi.
Dia mengatakan Himbauan Protokol kesehatan (Protkes) kepada penumpang speed boat merupakan langkah awal untuk memutuskan mata penularan virus COVID-19.
"Ya karena di dalam ruangan, jadi sangat beresiko tinggi terhadap penularan virus COVID-19, untuk itu saya mengajak penumpang Speedboat untuk patuh kepada aturan pemerintah tentang Protokol kesehatan," jelas Kopda Ferry Sinaga dalam siaran persnya.
Menurutnya dengan Himbauan Protokol kesehatan (Protkes) tentunya sangat penting sekali apalagi Indonesia saat ini belum terbebas seutuhnya virus COVID-19.
"Iya pemerintah kita belum secara resmi mengumumkan bahwa kita Indonesia sudah aman dari virus COVID-19, dan dengan itu kita harus mawas diri dengan menerapkan Protokol Kesehatan anjuran pemerintah," tutupnya.
Berita Lainnya
Personel Satgas TMMD Sukseskan Vaksinasi Tahap II COVID-19 di Puskesmas Ujung Batu
Sebanyak 50 Personel Polres Tolikara Jalani Vaksinasi
Dana Otsus Papua Diperpanjang, Pengawasan Lebih di Perketat
Jelang Paskah dan Ramadhan Polres Tegal Kota Siapkan Sarana dan Prasarana Ranmor Dinas
Pelarangan Mudik Dilakukan Demi Kebaikan Jangka Panjang
Kapolri Putuskan 1.062 Polsek Tidak Lakukan Proses Penyidikan
Personel Satgas TMMD Sukseskan Vaksinasi Tahap II COVID-19 di Puskesmas Ujung Batu
Sebanyak 50 Personel Polres Tolikara Jalani Vaksinasi
Dana Otsus Papua Diperpanjang, Pengawasan Lebih di Perketat
Jelang Paskah dan Ramadhan Polres Tegal Kota Siapkan Sarana dan Prasarana Ranmor Dinas
Pelarangan Mudik Dilakukan Demi Kebaikan Jangka Panjang
Kapolri Putuskan 1.062 Polsek Tidak Lakukan Proses Penyidikan