Tingkatkan Kualitas Ibadah di Ramadan, Bupati Inhil Beri Pesan Bermakna
Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Inilah Cara Persit Brebes Sehat dan Produktif di Masa Pandemi

SIBERONE.COM – Persit (Persatuan Istri Tentara) Kartika Chandra Kirana Cabang XXIII Kodim 0713 Brebes, senam pagi bersama di Stadion Karang Birahi Brebes, Selasa pagi (8/6/2021).
Senam yang diinisiasi oleh Ketua Persit Kodim Brebes, Ny. Rosa Haikal Sofyan ini, diikuti seluruh pengurus Persit cabang dan ranting/koramil, dimana diawali dengan pemanasan guna menghindarkan cedera.
Dalam kesempatan itu, Ketua Persit menyampaikan bahwa senam bersama itu bertujuan untuk memelihara kesehatan di tengah pandemi covid-19 serta sebagai ajang silaturahmi.
“Senam pagi ini juga untuk menumbuhkan semangat sebelum melakukan aktivitas sehari-hari,” ujarnya.
Menurutnya, jika Persit sakit maka keluarga menjadi tidak sehat termasuk ekonominya.
Rosa juga menekankan agar mengajak anggota keluarga berolahraga di rumah masing-masing, serta agar lebih bijak bermedsos sehingga tidak merugikan diri sendiri, keluarga, dan tidak merusak nama baik institusi. (HS/Aan)
Berita Lainnya
Personel Satgas TMMD Sukseskan Vaksinasi Tahap II COVID-19 di Puskesmas Ujung Batu
Sebanyak 50 Personel Polres Tolikara Jalani Vaksinasi
Dana Otsus Papua Diperpanjang, Pengawasan Lebih di Perketat
Jelang Paskah dan Ramadhan Polres Tegal Kota Siapkan Sarana dan Prasarana Ranmor Dinas
Pelarangan Mudik Dilakukan Demi Kebaikan Jangka Panjang
Kapolri Putuskan 1.062 Polsek Tidak Lakukan Proses Penyidikan
Personel Satgas TMMD Sukseskan Vaksinasi Tahap II COVID-19 di Puskesmas Ujung Batu
Sebanyak 50 Personel Polres Tolikara Jalani Vaksinasi
Dana Otsus Papua Diperpanjang, Pengawasan Lebih di Perketat
Jelang Paskah dan Ramadhan Polres Tegal Kota Siapkan Sarana dan Prasarana Ranmor Dinas
Pelarangan Mudik Dilakukan Demi Kebaikan Jangka Panjang
Kapolri Putuskan 1.062 Polsek Tidak Lakukan Proses Penyidikan