Tingkatkan Kualitas Ibadah di Ramadan, Bupati Inhil Beri Pesan Bermakna
Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Roti Srikaya, Dessert Manis Khas Tembilahan

SIBERONE.COM - Jika kamu mengunjungi Provinsi Riau, kamu wajib datang ke Tembilahan, sebuah daerah yang berada di Kabupaten Indragiri Hilir. Daerah dengan kebudayaan khas Melayu yang masih sangat kental.
Salah satu yang mesti kamu nikmati adalah masakan khas Tembilahan. Dan perlu kamu ketahui, yang banyak diburu adalah kue/roti srikaya.
Kue ini memiliki dua varian, yaitu srikaya pulut dan juga rendang, roti ini cukup digemari, baik oleh masyarakat sekitar dan juga pecinta kuliner dalam negeri.
Kue srikaya sangat mudah kamu temui saat mengeksplor daerah Tembilahan. Rasanya yang manis dan legit tersebut bakal bikin kamu ketagihan.
Meski banyak varian dari roti srikaya, tapi khas Tembilahan tersebut juga memiliki keunikannya sendiri.
Makanya, Riau ini tak kan habis oleh cerita perjalanannya, khususnya di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) tersebut. Ternyata, wisata kuliner di sana juga magnet yang menarik para wisatawan.
Berita Lainnya
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.