Tingkatkan Kualitas Ibadah di Ramadan, Bupati Inhil Beri Pesan Bermakna
Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
DPMPSTP Inhil Sharing dan Koordinasi Terkait Perizinan dan Non Perizinan dengan DPMPSTP Kampar

SIBERONE.COM - Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Indragiri Hilir, menerima Kunjungan Kerja DPMPTSP Kabupaten Kampar di ruang pertemuan DPMPSTP Kabupaten Inhil, Jum'at (17/3/23).
Kedatangan rombongan DPMPSTP Kabupaten Kampar berjumlah 5 orang yang dipimpin langsung oleh Faisal Kepala Bidang (Kabid) Perizinan DPMPSTP Kabupaten Kampar dan disambut langsung oleh Kepala DPMPSTP Kabupaten Inhil, H. Haryono, S.Hut. T, diwakili oleh Ahmad Hidayat selaku Koordinator Analisis Kebijakan Ahli Madya dan beberapa Penata Perizinan Ahli Muda DPMPSTP Kabupaten Inhil.
Ahmad Hidayat menjelaskan, bahwa pada pertemuan tersebut DPMPSTP Kabupaten Kampar melakukan sharing dan berkoordinasi tetkait informasi pelaksanaan perizinan dan non perizinan serta sharing pelaksanaan kegiatan lainnya.
"Kita sharing terkait perizinan dan non perizinan, dan juga terkait dengan sarana dan prasarana yang ada di Kabupaten Inhil maupun di Kampar," ungkapnya.
Terakhir, Ahmad Hidayat mengucapkan terimakasih atas kunjungan DPMPSTP Kabupaten Kampar yang melakukan kunker ke DPMPSTP Kabupaten Inhil. Ia juga mengatakan, bahwa pihaknya akan melakukan kunjungan balasan ke kantor DPMPSTP Kabupaten Kampar.
"Iya, In Sya Allah pasca lebaran idul Fitri kami berencana akan melakukan kunjungan balas ke Kantor DPMPSTP Kabupaten Kampar," pungkasnya.
Berita Lainnya
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.