Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Surau dan Masjid di Inhil Bisa Daftar UPZ Zakat Fitrah, Cek Prosedurnya
Camat Batang : Jagalah dan Sayangi Diri Anda Serta Keluarga Dari Virus COVID- 19

SIBERONE.COM - Petugas gabungan dari TNI - Polri dan Kecamatan Batang menjaring sejumlah belasan pengendara sepeda motor dan para sopir yang tidak mengenakan masker.
Razia digelar pada siang hari pada pukul 13.00 WIB oleh Koramil 10/Kota, Polsek Batang didampingi dari Kecamatan di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kecamatan Batang, Kabupaten Batang, Senin (1/2/2021).
Sekitar belasan pengendara sepeda motor dan para sopir yang tidak mengenakan masker telah terjaring oleh tim petugas,
kemudian para petugas membagikan masker kepada para pelanggar protkes.
Saat membagikan masker, Danramil 10/Kota Kapten Inf. Bardi mengimbau, agar pada saat keluar rumah, berkendara atau saat mengemudi tetap memakai masker.
“Saya ucapkan terima kasih kepada para pengendara maupun para sopir yang sudah menaati protokol kesehatan, mari kita bersama-sama mematuhi arahan pemerintah dalam memutus penyebaran virus COVID-19,” katanya.
Sementara, Camat Batang Siti Ghoniah mengatakan, agar para pengendara sepeda motor maupun para sopir supaya memakai masker, jangan membawa masker tapi ditaruh di saku saja.
“Jagalah dan sayangi diri anda serta keluarga dari paparan virus COVID-19,” ujar dia. (Tok)
Berita Lainnya
Malaysia sahkan UU Anti-Teror kontroversial
Penelitian buktikan kalau pria lebih narsis dibandingkan wanita
Koeman bertekad pertahankan Clyne dari godaan MU dan Liverpool
Mobil wartawan Tangerang dirusak, diduga aksi pencurian
Wardan Resmikan Pustu Tembilahan Hilir
Puskesmas Sungai Raya Menjadi Puskesmas ke 29 di Kabupaten Inhil Diresmikan Bupati Inhil
Malaysia sahkan UU Anti-Teror kontroversial
Penelitian buktikan kalau pria lebih narsis dibandingkan wanita
Koeman bertekad pertahankan Clyne dari godaan MU dan Liverpool
Mobil wartawan Tangerang dirusak, diduga aksi pencurian
Wardan Resmikan Pustu Tembilahan Hilir
Puskesmas Sungai Raya Menjadi Puskesmas ke 29 di Kabupaten Inhil Diresmikan Bupati Inhil