Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Surau dan Masjid di Inhil Bisa Daftar UPZ Zakat Fitrah, Cek Prosedurnya
Pj Bupati Inhil Hadiri Launching MPP Digital dan Penyuluhan Peningkatan Akurasi Data Satu Sehat

SIBERONE.COM - Penjabat (Pj) Bupati Indragiri Hilir, Erisman Yahya, secara langsung menghadiri kegiatan launching Mal Pelayanan Publik (MPP) Digital dan penyuluhan masyarakat untuk peningkatan akurasi data Satu Sehat dan Sumber Daya Manusia Kesehatan (SDMK), Senin (16/12/2024).
Pj Bupati Erisman Yahya menekankan pentingnya transformasi digital dalam pelayanan publik.
"Melalui MPP Digital, kami berharap masyarakat dapat dengan lebih mudah dan cepat mengakses berbagai layanan pemerintah, termasuk dalam hal kesehatan," ujar Pj Bupati Erisman Yahya.
Acara ini bertujuan untuk mempercepat dan memudahkan proses pengurusan Surat Izin Praktik (SIM) melalui platform digital. Pj Bupati Erisman Yahya yakin bahwa inovasi ini akan memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat Indragiri Hilir.
Kegiatan launching MPP Digital ini merupakan langkah strategis pemerintah daerah dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik dan akurasi data kesehatan. Penyuluhan yang dilaksanakan akan membantu masyarakat memahami pentingnya data Satu Sehat dan peran Sumber Daya Manusia Kesehatan dalam sistem pelayanan kesehatan.
"Kami berkomitmen untuk terus mengembangkan pelayanan digital yang efisien dan transparan," tambah Pj Bupati Erisman Yahya.
MPP Digital diharapkan dapat menjadi solusi dalam mempermudah proses administrasi, khususnya untuk pengurusan Surat Izin Praktik (SIM), serta meningkatkan transparansi dan efisiensi layanan publik di Kabupaten Indragiri Hilir.
Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat daerah, praktisi kesehatan, dan pemangku kepentingan terkait, yang turut mendukung implementasi teknologi digital dalam pelayanan publik.
Berita Lainnya
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.