Sinergi Bhabin Polsek Kapetakan Bersama Babinsa Pamwal Adat Ngunjung Syehk Magelung Sakti dan Buyut Selawe


SIBERONE.COM- Bhabinkamtibmas merupakan Petugas KePolisian yang ditugaskan di Desa. dan mempunyai tugas dan tanggung jawab dalam memberikan pembinaan serta menciptakan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat binaanya, disamping tugas pokok Polri melindungi, mengayomi, dan melayani masyarakat. Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan tugasnya juga tidak lepas dari tugas pengamanan. 

 

Bhabinkamtibmas Desa Grogol Bripka Retno Suciyanto bersama Babinsa Serda Kamim Pukul 07.00 WIB Bersinergi melaksanakan Pamwal kegiatan Adat Desa Grogol Ngunjung Syehk Magelung Sakti dan Buyut Selawe. 

 

Selain Pamwal Bhabinkamtibmas Polsek Kapetakan dan Babinsa juga mendisiplinkan masyarakat sesuai Anjuran Pemerintah kepada masyarakat dengan monotoring penerapan Protokol Kesehatan dengan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat ( PPKM) di masa Pandemi dalam rangka Operasi Yustisi upaya pencegahan virus Corona ( Covid-19). Seperti kali ini kegiatan acara Ngunjung Syehk Magelung Sakti dan Buyut Selawe. Senin (25/10/2021). 

 

Kapolres Cirebon Kota AKBP M. Fahri Siregar, SH.S.IK.MH melalui Kapolsek Kapetakan AKP Didi Setiyadi, SH mengatakan" Pamwal tersebut merupakan tugas Polri agar selalu hadir ditengah -tengah masyarakat untuk memberikan pengamanan dalam kegiatan apapun di Desa Binaanya. Seperti yang di lakukan Bhabinkamtibmas BRIPKA Retno Suciyanto dengan menggandeng Babinsa SERDA Kamim, dengan kehadiran Polisi ditengah masyarakat diharapkan kegiatan keagamaan yang sedang berlangsung berjalan lancar, aman dan tertib, ujar AKP Didi Setiyadi, SH. 

 

Dalam PPKM Darurat sesuai Anjuran Pemerintah yakni 5M Memakai masker, Menjaga jarak, 

Mencuci tangan,

Menghindari kerumunan dan Membatasi mobilisasi Serta Penerapan Protokol kesehatan, tegas Kapolsek Kapetakan. 

 

Kasi Humas Polres Cirebon Kota menambahkan" Kami menghimbau kepada masyarakat dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di masa Pandemi sesuai Anjuran Pemerintah dengan 5M. Memakai masker, Menjaga jarak, Menghindari kerumunan dan Membatasi mobilisasi, ucap IPTU Ngatidja SH. MH. (Lidya)


[Ikuti Siberone.com Melalui Sosial Media]



Tulis Komentar