Babinsa Koramil 06/KTM Serda Zalukhu Giat Gakplin di Sungai Guntung


SIBERONE.COM - Babinsa Koramil 06/Kateman Jajaran Kodim 0314/Inhil Serda Zalukhu melaksanakan Penegakan disiplin terpadu protokol kesehatan dalam rangka pencegahan Covid-19 di warung, jalan kesehatan sungai Guntung Kecamatan. Kateman kabupaten Inhil, pada Rabu (2/2/2022) Pukul 08:30 WIB.


Adapun Kegiatan yang dilaksanakan antara lain Swiping Masker, menghimbau warga agar selalu mentaati Protokol Kesehatan COVID- 19 dalam rangka memutuskan mata rantai penyebaran COVID-19 di sungai Guntung.

.
Serda Zalukhu mengatakan Dilaksanakan Gakplin Prokes COVID- -19 di Sungai Guntung untuk meningkatkan protokol kesehatan ke sadaran masyarakat yang belum sadar Protkes.


kita laksanakan penegakan protokol kesehatan di warung-warung, dan jalan kesehatan sungai Guntung Kec.keteman supaya masyarakat terhindar COVID-19 jadi kita memberikan himbauan langsung.


Menurut Serda Zalukhu virus COVID-19 jelasnya di Indonesia sekarang makin meningkat virus Omicron, untuk itu melakukan kegiatan Gakplin kepada masyarakat, mudah-mudahan apa yang dilakukan ini masyarakat sadar akan pentingnya protokol kesehatan.


Terakhir dia berharap masyarakat selalu mengindahkan aturan pemerintah dalam memutuskan penyebaran COVID-19 selalu menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker, menjaga jarak, hindari kerumunan serta membatasi mobilitas.

"Kegiatan Penegakan disiplin Protokol Kesehatan selasai dilaksanakan dalam keadaan aman terkendali," tutupnya.


[Ikuti Siberone.com Melalui Sosial Media]



Tulis Komentar