Harga Minyak Goreng di Inhil Stabil, Polisi Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Surau dan Masjid di Inhil Bisa Daftar UPZ Zakat Fitrah, Cek Prosedurnya
Inhil Tegaskan Komitmen Kendalikan Inflasi di Rakor Kemendagri
Rangka HKN ke-58, Puskesmas Pulau Kijang Selenggarakan Jalan Santai, Pemeriksaan USG dan Kimia Darah Gratis

SIBERONE.COM - Dalam rangka memeriahkan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 58, Unit Pelaksana Teknis Pusat Kesehatan Masyarakat (UPT Puskesmas) Pulau Kijang, Kecamatan Reteh menyelenggarakan jalan santai, Ultrasonografi (USG) dan pemeriksaan kimia darah gratis.
"Alhamdulillah, kegiatan HKN tahun 2022 ini berjalan lancar dan kondusif. Jadi, kami telah melaksanakan jalan santai dan juga pemeriksaan kimia darah (gula darah, asam urat dan kolesterol) serta pemeriksaan USG semuanya gratis, mudah -mudahan ini dapat terus berkelanjutan dan kegiatan kedepannya lebih meriah lagi," ucap kepala UPT Puskesmas Pulau Kijang Misbahuddin, SKM, Kamis (24/11/22).
Selain itu, ia berharap kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar lintas sektor, dan hubungan silaturahmi tetap terjalin dengan baik serta tetap berkoordinasi tentang program, dan bagi kader posyandu lebih pro aktif serta tetap menjalin komunikasi dengan petugas puskesmas agar pelaksanaan pendataan dan penjaringan sasaran dimasyarakat dapat berjalan dengan baik.
"Pada dasarnya kegiatan ini untuk menjalin silaturahmi antar lintas sektor baik yang ada di desa, kecamatan hingga kabupaten. Untuk saya berharap seluruh Upt puskesmas silatuhrahmi ini tetap terjalin dengan baik serta tetap berkoordinasi tentang program, dan bagi kader posyandu lebih pro aktif serta tetap menjalin komunikasi dengan petugas puskesmas agar pelaksanaan pendataan dan penjaringan sasaran dimasyarakat dapat berjalan dengan baik," imbuhnya.*
Berita Lainnya
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.
Gubernur Kepri Buka Acara Rakor Penyusunan Rencana Pendanaan Pelaksanaan Pilkada
3 Fraksi lakukan rotasi, ini wajah baru anggota Komisi III
Sony Luncurkan Smartphone 4K, Ini Spesifikasinya
Honda BR-V Misty Green Pearl Diperkenalkan Ke Publik
Laporan Keuangan Bagus, Kabupaten Inhil 3 Kali Raih Penghargaan WTP
Heboh Ada Korban Meningal Dunia di Sumbar Diduga covid-19, Baru Dari Tembilahan.